Pada hari Jumat 03 Februari 2023 Kejaksaan Negeri Pontianak melaksanakan Peresemian Gedung Baru Kantor Kejaksaan Negeri Pontianak yang di resmikan oleh Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat Bapak Dr. Mashyudi, S.H., M.H Bersama Kepala Kejaksaan Negeri Pontianak Bapak Wahyudi S.H., M.Hum dan dihadiri oleh Forkopimda Kota Pontianak.
Peresmian Gedung Kantor Kejaksaan Negeri Pontianak
